Di Hari Minggu Polisi di Sukabumi Antisipasi Lonjakan Lalin

    Di Hari Minggu Polisi di Sukabumi Antisipasi Lonjakan Lalin
    Di Hari Minggu Polisi di Sukabumi Antisipasi Lonjakan Lalin

    Polsek Parakansalak Polres Sukabumi - Dalam rangka mengantisipasi lonjakan arus wisatawan yang berlibur ke daerah Sukabumi, pada hari Minggu (15/05/23) anggota Polsek Parakansalak Polres Sukabumi, Aipda Ajis Sutisna dilibatkan dalam pengamanan arus lalulintas di salah satu titik rawan macet, yaitu di pasar Cicurug kabupaten Sukabumi yang berada di wilayah hukum Polsek Cicurug.

    Menurut Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede atau dikenal juga dengan Aa Dede melalui Kapolsek Parakansalak Iptu Dodi Irawan mengatakan bahwa di setiap hari libur di titik-titik tertentu baik yang rawan kemacetan maupun rawan kecelakaan akan dilakukan penebalan personil dengan melibatkan anggota Polsek terdekat.

    "Seperti hari ini anggota dari Polsek Parakansalak selain dilibatkan dalam pengamanan gereja di wilayah Polsek Cicurug juga dilibatkan dalam pengamanan arus lalulintas di titik rawan kemacetan, salah satunya yaitu Pasar Cicurug, " kata Dodi.

    "Tujuannya adalah biar wisatawan dan pengguna jalan lainnya merasa aman selama perjalanan" tambahnya.

     

    sukabumki jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Giat Patroli dan Pantau titik Rawan Oleh...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Dialogis Polsek Jampang Tengah Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TNI-Polri Siap Amankan Pelantikan Presiden dan Wapres RI
    Dua Perwira TNI AD Ukir Prestasi Internasional di Amerika Serikat
    Ojom Jaya: Haturnuhun Ka Palawargi Anu Tos Well, Cikakak Well Derededken Gasken Coblos Nomor 2 Mubarokah dan Berkah Pisan
    Ketua MPR RI, Ahmad Muzani: Pak SBY Akan Hadir di Pelantikan Prabowo-Gibran
    Unit Lantas Polsek Parungkuda Gelar Pengaturan Arus Lalu Lintas di Simpang Stasiun dan Pasar Parungkuda

    Ikuti Kami