Patroli Dialogis Polsek Kalibunder Polres Sukabumi

    Patroli Dialogis Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Patroli Dialogis Polsek Kalibunder Polres Sukabumi

    Bhabinkamtibmas Desa Cimahpar, BRIPKA Taufik Ginanjar, melaksanakan kegiatan Anjangsana/Door To Door System (DDS) di Kampung Negla, Desa Cimahpar, Kecamatan Kalibunder, Kabupaten Sukabumi.

    Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas menyampaikan beberapa pesan penting kepada warga masyarakat:

    Peringatan terhadap bahaya Human Trafficking dan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) yang dapat mengintai di wilayah Desa Kalibunder.

    Himbauan agar masyarakat lebih waspada terhadap tindak kejahatan seperti pencurian dengan kekerasan, pencurian dengan pemberatan, dan pencurian kendaraan bermotor (Curat, Curas, Curanmor). Masyarakat juga diminta untuk selalu parkir kendaraan di tempat yang aman, menggunakan kunci ganda, serta meningkatkan kegiatan ronda malam.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Sambang Warga Oleh Polsek Nyalindung Polres...

    Artikel Berikutnya

    Pengamanan Kotak Suara Pemilu 2024 di Gudang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Membangun Positivisme Bangsa Indonesia di Tengah Ketidakpastian Ekonomi dan Geopolitik Dunia
    Polda Jabar Bongkar Situs Judol Beromzet Ratusan Juta
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Telah Terjadi Laka Lantas Tunggal Kendaraan di Waluran Sukabum
    Diduga Langgar AD/ART, Munas XI Partai Golkar Digugat ke PN Jakarta Barat dan PTUN

    Ikuti Kami