Polisi Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Terjadinya Potensi Bencana Akibat Curah Hujan

    Polisi Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Terjadinya Potensi Bencana Akibat Curah Hujan
    Polisi Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Terjadinya Potensi Bencana Akibat Curah Hujan

    Sukabumi - Kapolres Sukabumi AKBP Dedy Darmawansyah perintahkan Kapolsek Jajaran mewaspadai terjadinya bencana alam terutama banjir dan tanah longsor yang diakibatkan meningkatnya curah hujan yang turun sejak tadi siang, Minggu (11/09/22).

    Kapolres Sukabumi AKBP Dedy Darmawansyah melalui Kasi Humas Polres Sukabumi Ipda Aah Saepul Rohman mengatakan meminta Polsek jajaran melaksanakan monitoring diwilayahnya masing-masing guna mengantisipasi terjadinya bencana alam akibat curah hujan yang turun cukup deras sore ini.

    " Kapolres Sukabumi meminta para Kapolsek memantau wilayahnya dan segera melaporkan kepada pimpinan apabila terjadi bencana alam, " ungkap Ipda Aah Saepul Rohman.

    Menurut Aah Polres Sukabumi sudah menyiapkan personil dan peralatan tanggap bencana,  sehingga dapat segera diturunkan secara cepat apabila ada wilayah terjadi bencana alam.

    " Persiapan ini bukan kita berharap terjadi bencana, tetapi ini merupakan bentuk kesiap Siagaan kita, " pungkas Aah.

    sukabumi jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Polisi Sukabumi Lakukan Pengaman Jalur Wisata...

    Artikel Berikutnya

    Babeh Asjap Diserbu Warga Yang Ingin Berfoto...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Calon Bupati Sukabumi Nomor Urut 2, H. Asep Japar H. Andreas Gelar Pengobatan Gratis dan Santunan Yatim Piatu di Desa Parungseah
    Bhabinkamtibmas Polsek Surade Polres Sukabumi Desa Banyumurni Gelar Giat DDS dan Cooling System, Ajak Warga Ciptakan Pilkada Damai
    Kapolsek Lengkong Bersama Danramil Laksanakan Pengamanan Kampanye Calon Bupati Sukabumi, Berjalan Kondusif
    Bakamla RI Evaluasi Pelaksanaan Patroli “YUDHISTIRA -C”
    Bhabinkamtibmas Polsek Kalibunder Polres Sukabumi Desa Mekarwangi Ajak Warga Perkuat Keamanan Lingkungan Melalui DDS

    Ikuti Kami